Monday, July 24, 2017

Susi Punya Alasan Mengapa Minta Pelelangan Kapal Vietnam Ditunda

Bisnis, Jakarta - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiatuti menyampaikan bahwa dirinya memiliki alasan menolak Pemerintah Isyaratkan Hapus Klasifikasi Beras Premium dan Medium

Belakangan, pelelangan itu diprotes oleh Menteri Susi. Dan, untungnya, protes Susi didengar oleh Jaksa Agung Muhammad Prasetyo yang langsung meminta pelelangan itu dibatalkan.

Perlu diketahui, penenggelaman kapal di aturan dalam Pasal 69 Ayat 4 UU Perikanan. Pasal itu menyebutkan, pembakaran dan atau penenggelaman kapal berbendera asing merupakan tindakan khusus yang dapat dilakukan jika ada bukti permulaan yang cukup.

Susi melanjutkan bahwa dirinya memprotes pelelangan juga karena hal itu tidak sejalan dengan semangat pemberantasan illegal fishing. Menurutnya, ketiga kapal itu seharusnya ditenggelamkan, bukan dilelang.

"Karena katanya ditunda, ya sudah saya ucapkan terima kasih," ujar Susi terkait rencana pelelangan kapal ikan Vietnam.

ISTMAN MP

Baca Juga

Susi Punya Alasan Mengapa Minta Pelelangan Kapal Vietnam Ditunda
4/ 5
Oleh
Tampilkan Komentar
Sembunyikan